Matematika Kelas 5 SD

10

Matematika Kelas 5 SD

Jumlah Soal : 100 Soal

Waktu Mengerjakan : 120 Menit

1 / 100

KPK dari pasangan bilangan 30 dan 40 adalah…

2 / 100

Siswa kelas V terdiri dari 35 anak. Hari sabtu, siswa yang tudak masuk 1/7 dari seluruh siswa. Berapa siswa yang masuk sekolah pada hari sabtu?

3 / 100

Bilangan pangkat tiga antara 1 sampai 100 adalah..

4 / 100

Berapakah hasil dari 3 x (-5) x 8 =....

5 / 100

Dalam sebuah rancangan bangunan apartemen, tertuliskan skala 1 : 100. Jika lebar muka tanah 8,3 cm, sedangkan tinggi rumah disbanding lebar muka 3 : 4, berapa tinggi bangunan rumah tersebut sesungguhnya?

6 / 100

Berapakah Faktorisasi prima dari bilangan 72 adalah..

7 / 100

Tangki penyimpanan gas alam cair berbentuk bola dengan jari jari 70 m. supaya tangki itu dapat menyimpan gas alam cair sampai -160 C tanpa membeku,lapisan luar tangka tersebut diisolasi, berapa m2 isolasi yang diperlukan untuk melapisi tangki itu?

8 / 100

Berapakah hasil dari akar pangkat tiga dari 10.648?

9 / 100

Keliling sebuah segitiga sama sisi √729 m berapakah panjang masing masing sisi segitiga tersebut?

10 / 100

145 + 377 angka taksiran rendahnya adalah...

 

11 / 100

Berapakah hasil dari 50 – 5 2 ?

12 / 100

Berapakah akar kuadrat dari (√1681)?

13 / 100

1 ½ jam yang lalu pukul 08.15 dan 1 ¼ jam ke depan adalah pukul…

14 / 100

Taksiran yang paling dekat dari hasil perkalian 28 x 32 adalah..

15 / 100

Umur Riza disbanding umur Umar 7 : 2 selisih umur mereka 10 tahun. Berapakah umur masing masing tersebut?

16 / 100

Jika sebuah balok kayu mempunyai panjang 4m, lebar 6 cm, dan tebal 2 cm, maka berapakah luas balok tersebut?

17 / 100

Berapakah pecahan  1/15 diubah ke dalam bentuk decimal?

18 / 100

Dari selembar seng, akan dibuat sebuah kerucut tertutup. Seng dipotong dengan ukuran seperempat lingkaran berjari jari 7 cm untuk dibuat sebuah selimut kerucut. Sedangkan, sisanya digunakan untuk membuat alas kerucut. Maka berapakah luas seng yang dibutuhkan untuk membuat kerucut tersebut.

19 / 100

25 x 39 angka taksiran rendahnya adalah...

20 / 100

Budi mengayuh sepeda selama 30 menit secara terus menerus dengan kecepatan rata rata 20 kilometer per jam. Jarak yang ditempuh Budi kira kira… kilometer

21 / 100

Berapakah Faktorisasi prima dari bilangan 48 adalah.....

22 / 100

72 + 52 =…

23 / 100

Sebuah kereta api menempuh perjalanan dari Jawa timur menuju Jakarta selama 7 jam. Jika jarak dari Stasiun Surabaya ke statiun gambir Jakarta sekitar 525 km, berapa kecepatam rata rata kereta api tersebut?

24 / 100

Raka mempunyai dua buah lampu mainan. Lampu pertama menyala setiap 4 detik. Lampu kedua menyala setiap 6 detik. Setiap berapa detikkah kedua lampu tersebut menyala bersama sama?

25 / 100

22 + 34 angka taksiran rendahnya adalah..

26 / 100

Urutan bilangan bilangan berikut yang benar dari yang terkecil hingga terbesar adalah..

27 / 100

Kebun Pak Marta berbentuk persegi dengan panjang sisinya 55m. berapakah luas kebun pak marta tersebut?

28 / 100

222 dibulatkan menjadi…

29 / 100

Jika sebuah balok kayu mempunyai panjang 4m, lebar 6 cm, dan tebal 2 cm, maka berapakah volume balok tersebut?

30 / 100

Jarak rumah Ryan ke sekolah sekitar 500 m. setiap hari, Ryan berangkat ke sekolah pukul 06.35 dengan berjalan kaki dan tiba di sekolah 10 menit sebelum waktu belajar dimulai. Jika lonceng pertama tanda waktu belajar dimulai pukul 07.00, berapa lama waktu yang diperlukan ryan untuk sampai ke sekolah?

31 / 100

Berapakah hasil kali dari bilangan 20 3 adalah....

32 / 100

Pukul 15.10.20 dibaca :

33 / 100

√64 - √9 =.....

34 / 100

Sebuah bus malam jurusan Yogyakarta- Jakarta berangkat dari Yogyakarta pukul 16.30. jarak Yogyakarta-jakarta 560 km. dalam perjalanan, bus malam itu terhenti di 4 kota, masing masing selama 30 menit. Jika kecepatan bus malam itu rata rata 60 km/jam, pukul berapa keesokan harinya sampai di Jakarta?

35 / 100

Berapakah KPK dari 12 dan 30

36 / 100

Kepala Sekolah ingin membeli hadiah kepada siswa berprestasi saja. Hadiah berupa 45 buku tulis dan 30 pensil. Setiap siswa mendapat junlah buku tulis dan pensil yang sama. Berapa jumlah terbanyak siswa yang mendapat hadiah dari kepala sekolah? Berapa buku dan pensil yang diterima oleh masing masing siswa?

37 / 100

KPK dan FPB dari bilangan 36 dan 48 adalah

38 / 100

30 ½ - p = 14 3/4 ; maka nilai p adalah...

39 / 100

Urutan bilangan bilangan berikut yang benar dari yang terkecil hingga terbesar adalah..

40 / 100

Besar sudut 60antara jarum jam dan jarum menit pada muka jam ditunjukkan pada pukul…

41 / 100

Berapakah akar pangkat tiga dari bilangan 10.628 adalah..

42 / 100

Faktorisasi Prima dari 8 adalah..

43 / 100

Pukul 07.15 + 30 menit?

44 / 100

Berapakah hasi perkalian dari 36 2 adalah....

45 / 100

Sepeda motor dapat menempuh jarak 60 km dalam waktu 45 menit. Berarti, jika sepeda motor tersebut berjalan selama 2 jam 15 menit, jarak yang ditempuhnya adalah…

 

46 / 100

Pecahan 2/4.  Jika diubah menjadi bentuk persen adalah..

47 / 100

Berapakah akar kuadrat dari (√676)?

48 / 100

Berapakah Hasil dari  1/2 : 3/6  adalah…

49 / 100

Sudut yang dibentuk dua jarum jam yang menunjukkan pukul 19,20 adalah..

50 / 100

Rani pergi ke pasar membawa uang RP 100.000. Ia Pergi bersama adiknya. Rani membeli beras seharga RP 68.000 dan sisanya untuk membeli 4 kg gula pasir. Ternyata, uang rani tidak cukup. Kemudian, ia meminjam  uang adiknya sebesar 10.000 berapakah harga per kg gula pasir itu?

51 / 100

Jika sebuah balok mempunyai panjang 22 cm, lebar 18 cm, dan tinggi 9 cm, maka berapakah volume balok tersebut?

52 / 100

Tentukan  FPB dari 20 dan 30....

53 / 100

24,20 dibulatkan menjadi…

54 / 100

Skala sebuah peta provinsi papua barat adalah 1 : 1.500.000. Jika Jarak kota yapen ke sorong pada peta 10,2 cm. berapa kilometer jarak kedua kota tersebut sebenarnya?

55 / 100

935 : 38 angka taksiran rendahnya adalah..

56 / 100

Susi ingin membuat lemari dengan lebar 120 cm dan tinggi 180 cm, sebelumnya, susi menuangkan gambar rancangan bentuk lemari ke dalam kertas ukuran 21 x 29 cm. berapa skala yang sesuai agar bentuk lemari dapat digambarkan dalam selembar kertas ?

57 / 100

30 % dari 200 adalah..

58 / 100

Yang termasuk bilangan prima dari 1 sampai 10 adalah..

59 / 100

Berapakah hasil dari 4 2 x 10 =....

60 / 100

Berapakah akar kuadrat dari (√2401)?

61 / 100

272 : 4 x 12 =....

62 / 100

Ibu ke pasar hanya membawa uang RP 100.000. Ibu Ingin membeli beras C4 Seharga RP 8500.000 Per Kg dan gula pasir kualitas B seharga RP 9800.000 Per Kg. Berapakah kg beras dan gula yang harus ibu beli agar uangnya cukup?

63 / 100

Jika sebuah balok mempunyai panjang 22 cm, lebar 18 cm, dan tinggi 9 cm, maka berapakah luas balok tersebut?

64 / 100

Berapakah hasil takaran sedang dari 43 + 587 adalah..

65 / 100

Sebuah Mobil menempuh jarak sejauh 150 km dengan kecepatan 60 km/jam. Mobil itu sampai di tempat tujuan pukul 08.50. pukul berapa mobil itu berangkat?

66 / 100

Jika sebuah balok mempunyai panjang 12 cm, lebar 9 cm, dan tinggi 4 cm, maka berapakah luas balok tersebut?

67 / 100

59-25 angka taksiran rendahnya adalah…

68 / 100

Berapakah Hasil dari  5/8 x  1/25  adalah....

69 / 100

Berapakah akar kuadrat dari (√3481) ?

70 / 100

240 menit=… jam

71 / 100

KPK dan FPB dari bilangan 16,24, dan 48 adalah

72 / 100

Bilangan 1/4. Jika diubah menjadi bilangan decimal adalah…

73 / 100

Jika panjang rusuk kubus adalah 15 cm, maka tentukan volume kubus

74 / 100

Jika sebuah balok kayu mempunyai panjang 4m, lebar 6 cm, dan tebal 2 cm, maka berapakah luas balok tersebut?

75 / 100

FPB dari 54 dan 60 adalah…

76 / 100

Hasil panen padi dari sawah ibu katty 2,5 ton. Dari jumlah itu, 1/16 bagian disimpan untuk benih musim tanam yang akan datang untuk keperluan rumah tangga, ¼ bagian dimakan, dan sisanya dijual. Berapa kilogrsm gabah yang akan dijual oleh ibu katty?

77 / 100

Bilangan kuadrat antara 50 dan 100 adalah..

78 / 100

Jarak antara kota X dan kota Y Kira kira 120 km, jarak tersebut dapat ditempuh dengan kendaraan selama 2 jam. Kecepatan kendaraan tersebut adalah

79 / 100

453 + 35.845 + 35.845 + n= Berapakah Nilai N=?

80 / 100

Penulisan perkalian dari bilangan 112 adalah....

81 / 100

Desa kebon pala dan kebon manggis berjarak 12 km. Pada pukul 08.30, Katy berangkat jalan kaki dari desa kebon pala menuju kebon manggis dengan kecepatan 5 km/jam. Pada waktu bersamaan, Ernita berangkat dari desa kebon manggis menuju kebon pala dengan berjalan kaki juga dengan kecepatan 4 km/jam pukul berapa katty dan ernita akan bertemy di tengah jalan?

82 / 100

Sebuah kendaraan motor melaju dari kota B ke C dengan kecepatan 70 km perjam selama 45 menit. Berapa kilometer jarak antara kota B ke C?

83 / 100

Angka Taksiran Rendah dari 67 + 74 =...

84 / 100

Perbandingan 30 : 45 jika disederhanakan menjadi..

85 / 100

Berapakah Faktorisasi prima dari bilangan 84 adalah..

86 / 100

Bilangan 42.567 jika dibulatkan pada ratusan terdekat adalah...

87 / 100

Kecepatan rata rata sebuah kendaraan 60 km/jam. Jika jarak dua kota 250 km dan kendaraan itu berangkat pada pukul 09.15, maka kendaraan itu tiba di kota tujuan pada pukul..

88 / 100

Berapakah hasil dari (2 x7) x 6 =....

89 / 100

Pukul 10.10.30 dibaca….

90 / 100

KPK dan FPB dari bilangan 24 dan 36 adalah…

91 / 100

Berapakah KPK dari 6 dan 12 adalah....

92 / 100

Sebuah gambar mempunyai skala 1 : 200. Apabila panjang gambar 4 cm maka panjang sebenernya adalah..

93 / 100

Bilangan 56.783 jika dibulatkan pada puluhan terdekat adalah?

94 / 100

Pukul 20.50.10 dibaca…

95 / 100

Berapakah akar kuadrat dari (√3249) ?

96 / 100

Balon merah ada 6 dari 10 balon, perbandingan balon merah dengan semua balon adalah..

97 / 100

Berapakah 5 2 – 52 =…

98 / 100

FPB dari 12,36, dan 48 adalah…

99 / 100

745- 289 angka taksiran rendahnya adalah…

100 / 100

Jika sebuah balok mempunyai panjang 12 cm, lebar 9 cm, dan tinggi 4 cm, maka berapakah luas balok tersebut?

Silahkan Verifikasi Diri Anda!

Your score is

Ketty Claudia

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *