IPA Kelas IX SMPKelas IX SMP IPA Jumlah Soal : 100 Waktu : 120 MenitSelamat Mengerjakan 3 IPA - Kelas 9 SMPJumlah Soal : 100 SoalWaktu Mengerjakan : 120 Menit 1 / 100Perhatikan gambar rangkaian listrik tertutup di bawah ini! Besarnya kuat arus total dalam rangkaian tersebut adalah …. A. 0,40 A B. 0, 24 A C. 0,10 A D. 0,16 A 2 / 100Perhatikan pernyataan berikut ini.1) Sebuah benda dapat bermuatan listrik karena digosok dengan benda lain.2) Proton dapat berpindah dari satu benda ke benda lainnya karena gosokan.3) Benda bermuatan negatif memiliki jumlah elektron lebih banyak dari proton.Pernyataan yang benar adalah…. A. 2) dan 3) B. 1) dan 2) C. 1) dan 3) D. 1), 2), dan 3) 3 / 100Tidak melakukan pergaulan bebas serta tidak mengkonsumsi obat-obatan terlarangng adalah usaha untuk mencegah terjadinya penyakit …. A. Kudis kronis B. AIDS C. Epidimistis D. Keputihan 4 / 100Sifat keriting ditentukan oleh gen C dan bersifat dominan terhadap rambut lurus yang ditentukan oleh gen c. Persentase munculnya individu keriting bila terjadi perkawinan antara Cc dengan cc adalah…. A. 100% B. 75% C. 50% D. 25% 5 / 100Perhatikan gambar struktur atom berikut ini.Partikel penyusun atom yang ditandai dengan angka 1, 2, dan 3 adalah…. A. proton, elektron, dan neutron B. proton, neutron, dan elektron C. elektron, proton, dan neturon D. neutron, proton, dan elektron 6 / 100Rasa sakit yang disertai dengan keluarnya nanah ketika buang air kecil dan keputihan yang berwarna kuning kehijau-hijauan pada wanita merupakan gajala dari penyakit … A. Gonore B. AIDS C. Epididitis D. Sifilis 7 / 100Proses bertemunya sel sperma dan juga sel telur akan menghasilkan … A. Zigot B. Bayi C. Janin D. Embrio 8 / 100Mangga rasa asam berdaging tebal ( ttBB) disilangkan dengan mangga rasa manis daging tipis (TTbb) menghasilkan keturunan F1 mangga rasa manis daging tebal.Bila F1 disilangkan dengan sesamanya, keturunan yang dapat digunakan sebagai bibit unggul dengan sifat rasa manis daging tebal mempunyai genotipe…. A. TtBB B. TTBB C. TtBBB D. TTBb 9 / 100Proses pembentukan dari sperma pada testis disebut dengan …. A. Spermatogenesis B. Karyogenese C. Partenogenesis D. Oogenesis 10 / 100Penyerbukan tanaman yang dibantu oleh serangga dengan warna-warna cerah serta menarik merupakan jenis dari penyerbukan … A. Alogami B. Autogami C. Entomogami D. Geitonogami 11 / 100Benda A menolak benda B tetapi ditarik oleh benda C. Bila benda C dan D didekatkan akan saling tarik menarik. Benda C adalah penggaris plastik yang digosok dengan kain wol. Pilihan berikut yang sesuai dengan fenomena tersebut adalah…. A. benda C dan D bermuatan negatif B. benda A dan D bermuatan positif C. benda A dan C bermuatan negatif D. benda B Negatif dan D bermuatan positif 12 / 100Perhatikan permainan jungkat-jungkit berikut ini! Massa anak A lebih besar daripada massa anak B. Posisi yang benar agar terjadi kesetimbangan pada jungkat-jungkit tersebut adalah …. A. anak B bergeser ke titik R B. anak A bergeser ke titik P C. anak B bergeser ke titik Q D. titik tumpu T digeser ke titik P 13 / 100Perhatikan gambar posisi beban geser pada neraca empat lengan ketika digunakan untuk menimbang batu.Berdasarkan posisi beban geser tersebut, hasil penimbangannya adalah…. A. 23,6 gram B. 182,4 gram C. 183,6 gram D. 180,0 gram 14 / 100Benda X adalah kaca yang digosok dengan kain sutera, sedangkan Y adalah balon yang sudah digosok dengan kain wol. Bila X dan Y didekatkan, yang terjadi adalah…. A. saling menarik, X bermuatan negatif dan Y bermuatan positif B. saling menarik, X bermuatan posistif dan Y bermuatan negatif C. saling menolak, X dan Y bermuatan positif D. saling menolak, X dan Y bermuatan negatif 15 / 100Perhatikan Gambar berikut!Anak panah yang ditunjuk oleh huruf x pada gambar, disebut dengan … A. Renal medulla B. Ureter C. Pelvis D. Renal cortex 16 / 100Sel baru yang diproduksi akan memiliki kesamaan dari jumlah kromosom yang sama dengan jumlah dari kromosom sel induk. Hal ini merupakan ciri-ciri dari pembelahan …. A. Meiosis B. Mitosis C. Haploid D. Diploid 17 / 100Faktor yang memengaruhi terjadinya seleksi alam terhadap kelestarian badak bercula satu di Ujung Kulon adalah …. A. badak membutuhkan daerah jejajah yang luas B. jumlah hewan lain di Ujung Kulon terlalu banyak C. terjadinya gunung meletus di sekitar Ujung Kulon D. habitat yang rusak karena eksploitasi alam 18 / 100Perhatikan tabel berikut! Besaran pokok, satuan, dan alat ukur yang tepat dalam Satuan Internasional (SI) berdasarkan tabel di atas adalah …. A. 1 dan 2 B. 1, 2, dan 5 C. 2 dan 4 D. 1, 3, dan 5 19 / 100Upaya yang dapat dilakukan untuk mencegah tertularnya dengan penyakit menular seksual yatu … A. Bergonta ganti pasangan B. Perilaku seks bebas C. Menjaga kesehatan organ kelamin D. Pernikahan dini 20 / 100Ananda menyilangkan tanaman Mirabilis jalapa berdaun lebar bunga merah (LLMM) dengan tanaman berdaun sempit bunga putih (llmm). Diketahui L intermediat terhadap l dan M intermediat terhadap m. Jika keturunan F1 disilangkan dengan induknya yang homozigot resesif, keturunan F2 yang dihasilkan adalah…. A. 50% daun sempit, bunga merah B. 25% daun sempit, bunga merah muda C. 50% daun sedang, bunga merah muda D. 25% daun lebar, bunga putih 21 / 100Besar kecilnya ukuran tubuh dari suatu makhluk hidup hal ini tergantung pada … A. Bentuk sel B. Jumlah Sel C. Kegiatan sel D. Gerakan sel 22 / 100Hasil persilangan antara dua individu yang mempunyai sifat beda disebut… A. filial B. parental C. gamet D. alela 23 / 100Kacang berkulit biji keriput homozigot resesif disilangkan dengan kacang berkulit licin heterozigot dominan. Sifat kulit keriput resesif terhadap sifat kulit licin.Keturunan yang dihasilkan memiliki sifat . . . . A. Semuanya berkulit licin heterozigot B. Semuanya berkulit licin heterozigot C. 50% berkulit licin homozigot dan 50% berkulit keriput homozigot D. 50% berkulit licin heterozigot dan 50% berkulit keriput homozigot 24 / 100Perhatikan gambar berikut! Jika besi telah menjadi magnet, maka kutub A dan kutub B yang benar adalah …. A. A dan B kutub Utara B. A dan B kutub Selatan C. A kutub Selatan, B kutub Selatan D. A kutub Utara, B kutub Selatan 25 / 100Di dalam suatu komunitas terdapat rumput teki dan rumput gajah. Jika rumput teki menghalangi tumbuhnya rumput gajah karena tumbuhan ini menghasilkan zat yang bersifat toksik. Interaksi tersebut dinamakan …. A. interaksi antar komunitas B. anabiosa C. alelopati D. interaksi antar komponen biotik dan abiotik 26 / 100Salah satu jenis penyakit pada alat kelamin yang diakibatkan oleh virus yaitu …. A. Sifilis dan AIDS B. Herpes dan AIDS C. Gonore dan herpes D. Sifilis dan gonore 27 / 100Respon yang diberikan oleh tanaman petai cina saat menjelang matahari terbenam adalah …. A. mengatup daun-daunnya B. membuka polong bijinya C. menggugurkan daunnya yang menguning D. membuka mahkota bunganya 28 / 100Berikut ini adalah yang termasuk organ reproduksi pria yaitu … A. Testis dan Oviduk B. Testis dan Vas deferens C. Ovum dan Oviduk D. Vas deferens dan Ovum 29 / 100Perhatikan gambar berikut! Pada gambar penampang telinga di atas, bagian nomor 1 berfungsi sebagai alat …. A. pertahanan B. keseimbangan C. perlindungan D. pendengaran 30 / 100DNA di dalam sel terletak pada…. A. membran sel B. nukleus C. ribosom D. mitokondria 31 / 100Tanaman bunga dengan genotipe Ss mempunyai fenotipe merah muda. Jika disilangkan antarsesamanya, perbandingan fenotipe keturunannya adalah…. A. 2 merah : 2 merah muda B. 1 merah : 2 merah muda : 1 putih C. 2 merah : 2 putih D. 3 merah : 1 putih 32 / 100Saluran yang berperan menghubungkan epididimis dengan uretra yaitu … A. vesikula seminalis B. Vas defferens C. Uretra D. Prostat yang lebih panjang 33 / 100Perhatikan beberapa pernyataan berikut ini.1) Muatan positif dan negatif yang berdekatan akan menghasilkan gaya tarik.2) Semakin jauh jarak dua muatan, akan menghasilkan gaya listrik yang semakin kecil.3) Besar gaya listrik yang terjadi pada dua muatan, berbanding terbalik dengan jarak kedua muatan.Permyataan yang benar adalah…. A. 2) dan 3) B. 1), 2), dan 3) C. 1) dan 3) D. 1) dan 2) 34 / 100Sebutir peluru bermassa 10 gram bergerak dengan kecepatan 100 m/s. Energi kinetik peluru tersebut adalah …. A. 50 J B. 10.000 J C. 50.000 J D. 1.000 J 35 / 100Perhatikan pernyataan berikut! Ciri-ciri pembuluh darah arteri adalah ….(1) Arah aliran keluar dari jantung(2) Elastis dan tipis(3) Darah bertekanan kuat(4) Aliran darah masuk jantung A. (2) dan (4) B. (1) dan (2) C. (1) dan (3) D. (3) dan (4) 36 / 100Penulisan genotipe homozigot yang benar adalah…. A. AABb B. AaBb C. aaBb D. AAbb 37 / 100Bagian dari testis yang berfungsi memproduksi sel sperma dan juga hormon testosteron yaitu … A. Vesikula seminalis B. Epididimis C. Epitelium D. Tulang seminiferus 38 / 100Fungsi hati berikut ini yang berkaitan dengan pengeluaran yaitu, kecuali …. A. Merubah pro-vit A menjadi vit A. B. Menghancurkan jenis protein tertentu C. Merubah sel darah merah menjadi empedu D. Menumpuk gula pada bentuk glikogen 39 / 100Perhatikan gambar bidang miring berikut!Gaya yang diperlukan untuk menarik balok tersebut adalah…. A. Ditambah 320 N B. Dikurangi 150 N C. Ditambah 440 N D. Dikurangi 95 N 40 / 100Individu homozigot adalah individu yang memiliki…. A. dua gen yang sama-sama dominan atau sama-sama resesif B. fenotipe yang sama meskipun keadaan lingkungan berbeda C. dua gen yang terdiri atas gen dominan dan gen resesif D. fenotipe yang tidak dipengaruhi faktor lingkungan 41 / 100Perhatikan gambar penampang ginjal berikut! Perhatikan yang terjadi pada bagian 2 adalah …. A. filtrasi terhadap zat-zat yang masuk bersama darah dalam ginjal B. penyaluran urine sebenarnya menuju tubulus kolektivus C. augmentasi yang menghasilkan urine primer D. reabsorpsi darah kotor, sehingga diperoleh urine bersih 42 / 100Folikel yang terdapat di dalam ovarium memproduksi hormon … A. Estrogen dan Progesteron B. Estrogen dan Testosteron C. Testosteron dan hipofisis D. Testosteron dan Progesteron 43 / 100Cocor bebek akan memunculkan tunasnya di bagian …. A. Akar B. Daun C. Bunga D. Batang 44 / 100Perhatikan persilangan berikut:Berdasarkan hasil persilangan terssebut, warna putih merupakan sifat…. A. resesif B. intermediat C. variasi D. dominan 45 / 100Salah satu bagian dari Alat kelamin pria yang berfungsi menjaga suhu testis yaitu … A. Epididimis B. Skrotum C. Vas Defferens D. Vesikula seminalis 46 / 100Perhatikan gambar berikut! Pada percobaan diperoleh bahwa batang kaca yang didekati sisir plastik akan tarik menarik. Hal ini terjadi akibat gosokan dengan …. A. batang kaca bermuatan negatif dan sisir plastik akan bermuatan positif B. batang kaca dan sisir plastik akan bermuatan negatif C. batang kaca dan sisir plastik akan bermuatan positif D. batang kaca bermuatan positif dan sisir plastik akan bermuatan negatif 47 / 100Berikut ini yang bukan merupakan alasan mengapa sel penting untuk melakukan pembelahan demi kelangsungan hidup dari makhluk hidup yaitu … A. Pengeluaran sisa metabolisme B. Perbaikan sel C. Pertumbuhan D. Berkembang biak 48 / 100Pernyataan yang berkaitan dengan DNA adalah …. A. merupakan tempat sintesis protein B. pengatur metabolisme protein C. mengatur pembelahan sel D. membawa informasi genetik ke generasi berikutnya 49 / 100Hormon yang menjadi pemicu dari perkembangan folikel serta penebalan uterus berturut-turut yaitu … A. Esterogen dan Progesteron B. Esterogen dan LH C. FSH progesteron D. LH dan FSH 50 / 100Metode reproduksi yang dilakukan dengan cara mengelupas kulit tangkai tanaman kayu, kemudian ditutup kembali dengan tanah dan dibungkus oleh plastik, disebut dengan metode …. A. Okulasi B. Setek C. Cangkok D. Merunduk 51 / 100Persilangan antara kelinci berambut hitam dengan kelinci berambut putih bersifat intermediet. Pada F2 akan diperoleh . . . . A. 50% hitam, 50% putih B. 75% abu-abu, 25% putih C. 25% hitam, 50% abu-abu, 25% putih D. 75% hitam, 25% putih 52 / 100Tanaman mangga berbuah manis disilangkan dengan tanaman mangga berbuah masam. Sifat manis dominan terhadap sifat masam. Keturunan pertama dari persilangan tersebut menghasilkan 100% mangga berbuah manis. Apabila keturunan pertama disilangkan dengan tanaman mangga berbuah masam, dihasilkan tanaman manga berbuah manis sebanyak…. A. 50% B. 25% C. 75% D. 100% 53 / 100Seekor ikan berada pada bak air seperti pada gambar.Jika massa jenis air 1 g/cm3 dan percepatan gravitasi 10 m/s2, tekanan hidrostatis yang diterima ikan adalah…. A. 13.000 N/m2 B. 5.000 N/m2 C. 9.000 N/m2 D. 4.000 N/m2 54 / 100Perhatikan pernyataan berikut! Contoh gerak lurus berubah beraturan diperlambat ditunjukkan oleh nomor ….(1) Bola kasti menggelinding pada bidang datar dan kasar(2) Gerak bola pada bidang miring menurun(3) Gerakan benda yang dilempar vertikal ke atas(4) Gerak mobil listrik mainan pada lantai yang datar A. 1 dan 2 B. 3 dan 4 C. 1 dan 3 D. 2 dan 4 55 / 100Agus memukul kentongan di antara dua tembok yang berhadapan. Bunyi pantul dari tembok pertama terdengar 1,5 sekon sesudah kentongan dipukul, disusul bunyi pantul dari dinding kedua 0,5 sekon setelah bunyi pantul pertama. Jika cepat rambat bunyi di udara 340 m/s, maka jarak di antara kedua tembok adalah…. A. 425 m B. 340 m C. 595 m D. 170 m 56 / 100Diperoleh beberapa individu dengan tipe genotipe HH, Hh, hh, HHRR, HhRr.Individu yang heterozigot adalah . . . . A. HH, HHRR B. Hh, HhRr C. H, hh D. HhRr, hh 57 / 100Sifat-sifat berikut yang akan diwariskan orang tua kepada anaknya melalui gen adalah…. A. warna bola mata B. panjang rambut C. pincang D. bakat olah raga 58 / 100Pembentukan dari sel kelamin wanita dimulai sejak … A. Mulai menstruasi B. Mengalami pubertas C. Dilahirkan D. Memasuki menepouse 59 / 100Perhatikan grafik berikut ini.Hasil ketik ticker timer yang merujuk pada grafik tersebut ditunjukkan oleh…. A. B. C. D. 60 / 100Perhatikan gambar interaksi bola konduktor bermuatan di bawah ini!Jika bola konduktor P bermuatan positif, maka gaya interaksi yang terjadi, ketika bola P didekatkan bola S, dan bola R didekatkan bola Q berturut-turut adalah…. A. P – S tarik-menarik dan R – Q tolak menolak B. P – S tarik menarik dan R – Q tarik menarik C. P – S tolak menolak dan P – Q tarik menarik D. P – S tolak menolak dan R – Q tarik menarik 61 / 100Disilangkan marmot jantan rambut pendek warna hitam dengan marmot betina rambut panjang cokelat, diperoleh keturunan pertama rambut pendek warna hitam.Jika F1 disilangkan sesamanya maka banyaknya marmot berambut pendek warna hitam adalah . . . . A. 3/16 B. 9/16 C. 1/16 D. 6/16 62 / 100Ginjal berfungsi menyaring zat sisa metebolisme tubuh dalam bentuk urin yang berasal dari dalam …. A. Darah B. Lambung C. Usus D. Limfatik 63 / 100Organ reproduksi kelamin jantan pada tanaman yaitu … A. Kelopak B. Putik C. Benang sari D. Buah 64 / 100Tikus berambut hitam kasar (HHKK) disilangkan dengan tikus berambut putih halus (hhkk). Apabila gen hitam dan gen kasar memiliki sifat dominan maka jika F1 disilangkan dengan salah satu induknya maka perbandingan genotipe F2 adalah…. A. 4 : 3 : 2 : 1 B. 9 : 3 : 3 : 1 C. 1 : 1 : 1 : 1 D. 2 : 2 : 1 : 1 65 / 100Empat buah balok dengan massa yang sama diletakkan pada lantai. Balok yang tekanan terkecil terhadap lantai adalah …. A. B. C. D. 66 / 100P: merah-bulat X putih-lonjongDari bagan diatas, individu yang memiliki fenotipe merah-bulat adalah... A. 5, 6, 10, dan 13 B. 4, 7, 11, dan 15 C. 3, 6, 10, dan 12 D. 2, 4, 7, dan 9 67 / 100Seorang wanita berdagu belah berambut tebal (DdWW) menikah dengan pria berdagu belah dan berambut tipis (DDww). Jika sifat dagu belah dan rambut tebal merupakan sifat dominan, tentukan persentase fenotipe keturunannya…. A. 75% berdagu belah, berambut tebal : 25% berdagu belah, berambut tipis B. 25% tidak berdagu belah, berambut tipis : 75% berdagu belah, berambut tipis C. 100% berdagu belah, berambut tebal D. 50% berdagu belah, berambut tebal : 50% berdagu belah, berambut tipis 68 / 100Perhatikan gambar berikut!Besarnya amplitudo dan cepat rambat gelombang berturut-turut adalah…. A. 10 cm dan 10 cm/s B. 20 cm dan 10 cm/s C. 10 cm dan 5 cm/s D. 20 cm dan 5 cm/s 69 / 100Jatuhnya serbuk sari pada bagian permukaan putik disebut dengan … A. Peleburan B. Pemupukan C. Penyerbukan D. Pembuahan 70 / 100Sebuah transformator dihubungan dengan tegangan 120 Volt. Apabila lilitan primernya 40 dan lilitan sekundernya 160, maka tegangan sekundernya sebesar …. A. 300 Volt B. 560 Volt C. 640 Volt D. 480 Volt 71 / 100Perhatikan ciri-ciri kromosom berikut!1) Jumlahnya sama untuk semua mahluk hidup2) Berperan dalam menentukan jenis kelamin3) Jumlahnya sama untuk semua sel dalam satu individu4) Dilambangkan dengan huruf ACiri-ciri dari autosom ditunjukkan oleh nomor…. A. 1) dan 2) B. 3) dan 4) C. 1) dan 3) D. 2) dan 3) 72 / 100Seorang anak memiliki karakter dan wajah mirip dengan kedua orang tuanya. Hal ini disebabkan adanya . . . . A. sifat dari kedua orang tuanya diturunkan melalui pembiasaan B. sifat dari kedua orang tuanya diturunkan melalui sel somatik C. sifat dari kedua orang tuanya diturunkan melalui gen D. sifat dari kedua orang tuanya diturunkan melalui darah 73 / 100Perhatikan tabel berikut! Rumus kimia yang benar untuk Magnesium Hidroksida dan Natrium Sulfat adalah …. A. (1) dan (3) B. (2) dan (4) C. (3) dan (4) D. (1) dan (2) 74 / 100Dua buah muatan terpisah pada jarak r meter menghasilkan gaya listrik sebesar x newton. Bila jarak kedua muatan diubah menjadi ½ r meter, maka gaya listrik yang terjadi menjadi…. A. 2 x newton B. 4 x newton C. ¼ x newton D. ½ x newton 75 / 100Perhatikan tabel hasil kepustakaan sebagai berikut!Berdasarkan tabel di atas, jika keempat logam dipanaskan dalam selang waktu yang sama maka…. A. Perak akan memuai lebih lambat dibandingkan besi dan tembaga karena memiliki koefisien muai besar B. A dan C benar C. Perak akan memuai lebih cepat dibandingkan besi dan tembaga karena memiliki koefisien muai besar D. Alumunium akan memuai lebih lebih cepat dibandingkan besi dan tembaga karena memiliki koefisien muai lebih besar 76 / 100Warna kuning pada urin diakibatkan oleh … A. Amonia B. Biliverdin C. Urea D. Urokrom 77 / 100Sifat atau ciri yang selalu muncul pada suatu keturunan sehingga mengalahkan sifat yang lain dinamakan . . . . A. intermediate B. resesif C. dominan D. haploid 78 / 100Perhatikan tabel berikut! Pasangan larutan yang bersifat basa adalah …. A. P dan R B. R dan S C. Q dan S D. P dan Q 79 / 100Apabila tubuh seseorang mengalami luka, maka luka tersebut akan menutup dan juga sembuh dengan sendiriya seiring berjalannya waktu. Fungsi dari sel adalah … A. Perbaikan sel B. Perbanyakan C. Pertumbuhan D. Gerakan 80 / 100Peran paru-paru di dalam sistem ekskresi manusia adalah sebagai tempat pertukaran A. H2O dan O B. H2O dan CO2 C. O dan H2O D. O2 dan CO2 81 / 100Penurunan sifat dari orang tua kepada keturunannya terjadi melalui…. A. sel tubuh B. sel darah C. sel gamet D. sel kulit 82 / 100Tanaman bergenotip BmMm disilangkan dengan tanaman bergenotip bbmm akan menghasilkan keturunan dengan perbandingan fenotipe …. A. 3 : 1 B. 1 : 1 : 1 : 1 C. 9 : 3 : 3 : 1 D. 1 : 2 : 1 83 / 100Dua muatan listrik + 4µC dan – 8 µC terpisah pada jarak 2 cm satu sama lainnya. Bila tetapan k = 10 x 109 N.m2/C2, maka gaya yang terjadi diantara kedua muatan adalah…. A. gaya tarik 72 N B. gaya tolak 720 N C. gaya tarik 720 N D. gaya tarik 7,2 N 84 / 100Penerapan bioteknologi untuk meningkatkan produksi pangan dari tumbuhan dapat dilakukan secara cepat dengan teknik …. A. kultur jaringan B. rekayasa genetika C. kloning D. inseminasi buatan 85 / 100Cara berikut yang paling baik untuk menentukan apakah dua orang bersaudaraadalah…. A. membandingkan golongan darah mereka B. membandingkan gen mereka C. membandingkan sidik jari mereka D. membandingkan wajah mereka 86 / 100Jika termometer Reamur menunjukkan angka 40°, maka termometer Celcius menunjukkan angka …. A. 50°C B. 100°C C. 60°C D. 25°C 87 / 100Tanaman jahe, kunyit, serta lengkuas berkembang biak menggunakan … A. Rizhoma B. tangkai umbi C. Stolon D. Umbi berlapis 88 / 100Jika tubuh mengalami kelebihan hormon, vitamin dan juga obat-obatan akan dikeluarkan oleh organ …. A. Ginjal B. Jantung C. Hati D. Paru-paru 89 / 100Organ tubuh manusia yang berfungsi untuk mengatasi zat racun dalam tubuh yaitu …. A. Paru-paru B. Hati C. Ginjal D. Jantung 90 / 100Perhatikan data berikut!1) Letak partikel berdekatan2) Gaya tarik partikel sangat kuat3) Susunan partikel teratur4) Susunan partikel tidak teratur5) Gaya partikel sangat lemahSifat partikel zat padat ditunjukkan oleh nomor…. A. (1), (2), dan (4) B. (2), (3), dan (5) C. (3), (4), dan (5) D. (1), (2), dan (3) 91 / 100Berikut ini beberapa sifat yang dimiliki suatu zat. Pasangan pernyataan berikut yang merupakan sifat fisika zat adalah ….(1) Dapat menghantarkan arus listrik(2) Mudah berkarat(3) Sifatnya keras(4) Mudah terbakar A. (2) dan (3) B. (3) dan (4) C. (1) dan (3) D. (1) dan (2) 92 / 100Contoh dari tanaman yang melakukan perkembang biakan melalui tunas adventif yaitu …. A. Cocor bebek B. Kaktus C. Kamboja D. Ukiran 93 / 100Perhatikan gambar organ pernapasan berikut! Proses yang terjadi pada organ yang ditunjuk anak panah adalah …. A. penolakan benda asing pada udara pernapasan B. penyesuaian suhu dan kelembaban udara pernapasan C. pengeluaran karbon dioksida dan oksigen D. pertukaran gas karbon dioksida dengan oksigen 94 / 100Pembelahan sel dari suatu makhluk hidup terjadi pada … A. Sel epitel B. Gender C. Sel-sel tubuh dan sel-sel kelamin D. Badan sel 95 / 100Perhatikan gambar rangkaian berikut!Kuat arus yang mengalir melalui rangkaian listrik (I) adalah….. A. 2,4 A B. 2,0 A C. 6,0 A D. 4,0 A 96 / 100Perkembangbiakan tanaman dengan memakai organ-organ dari tubuh tanaman itu sendiri yaitu … A. Adventif alami B. Generative C. Hermaprodit D. Vegetatif 97 / 100Label pada sebuah lampu pijar bertuliskan 40W/ 220V. Apabila lampu pijar tersebut menyala selama 8 jam, maka besarnya energi yang digunakan lampu adalah …. A. 652 kj B. 1.240 kj C. 192 kj D. 1.152 kj 98 / 100Gen berwarna merah dan putih berinteraksi secara intermediete. Jika hasil persilangan bunga pukul empat warna merah dan bunga pukul empat warna putih menghasilkan bunga pukul empat warna merah muda, maka genotipe kedua induknya adalah . . . . A. mm dan mm B. Mm dan mm C. Mm dan Mm D. MM dan mm 99 / 100Dalam persilangan dihibrid dominan resesif, jika F1 disilangkan sesamanya, maka akan diperoleh fenotipe F2 dengan perbandingan . . . . A. 9 : 3 : 3 : 1 B. 9 : 6 : 1 C. 9 : 6 : 3 : 1 D. 3 : 6 : 3 : 1 100 / 100Jika sel tubuh pada tanaman tomat mempunyai 24 kromosom, maka jumlah kromosom pada serbuk sarinya adalah …. A. 6 buah B. 48 buah C. 12 buah D. 24 buah Silahkan Verifikasi Diri Anda! Your score is